Saya pindah ke blog baru supaya lebih bebas bercerita tentang tema apa saja yang menarik buat saya. Di blog baru itu, saya akan sharing tidak hanya tentang traveling, tetapi juga tentang yoga, uang & investasi, preteen parenting, dan review buku. 😊
7 things to do when you stay at Bajul Eco Lodge, West Bali National Park, Bali
My husband, my son and I, we love nature trip so much considering we live in the high building in the middle of the hustle and bustle of big city life. Nature is an escape. As long as we can choose where to go and lodge, we would love to pick somewhere in the middle…
Mengenalkan anak pada freediving, sebuah olahraga ekstrim
Mengenalkan anak pada olahraga ekstrim ? No way ! Banyak orangtua yang mungkin akan menjawab begitu. Setiap orangtua pasti punya alasan untuk selalu memperhatikan keamanan anak-anaknya di mana pun. Apalagi kalau bukan karena rasa cinta. Sampai ada yang menurut saya mencapai level over protective, tidak membiarkan anak jatuh atau tidak ingin anak merasakan sakit. Tidak…
(Tips) Driving and renting a car in Muscat, Oman. Women are allowed to drive
I love driving so much, except in traffic jam. When I heard that women are allowed to drive in Oman, it’s really music to my ears. It would be another driving experience for me in foreign countries. Besides Oman, I had driving experiences in several European countries and New Zealand, and got my most long…
Weekend getaway di tengah hutan pinus, Pine Forest Villa , Megamendung, Bogor
Niat body rafting membawa kami ke dalam hutan pinus dan menginap di villa tengah hutan pinus ini. Kali ini saya tidak hanya bersama suami, anak dan ayah saya seperti biasanya, tetapi juga bersama empat guru yoga saya dan geng penggila yoga. Jumlah kami bersebelas. Membawa 11 orang untuk pertama kali nya sempat membuat saya awalnya…
Rencanakan weekend getaway lebih praktis dengan fitur saved and collection di Traveloka
Akhir pekan merupakan waktu yang ditunggu keluarga kami. Berhubung jadwal anak, saya dan suami sangat padat sehingga ‘memenjara’ kami pulang pergi ke tempat aktivitas yang sama selama lima hari penuh. Weekend adalah saatnya melakukan sesuatu yang berbeda atau pergi ke tempat yang berbeda bertiga saja atau bersama keluarga besar atau bersama teman. Biasanya kami rembukan…
Freediving and snorkeling with kids in Menjangan Island, Bali
One of the best snorkeling and diving spots in Indonesia, even in the world, is Bali. So we decided to go to West Bali, particularly to Menjangan Island, a small island in northwest coast of Bali sitting in West Bali National Park, for our freediving and snorkeling first experience. We’ve already explored Bali in last…
5 reasons why I like Vilnius (Lithuania) more than Tallinn (Estonia) or Riga (Latvia)
This opinion is based on our personal experiences from winter trip in Baltic countries on January 2019. I know there is never enough time to get actual condition of the city. But, this is what we felt and observed during our short stay. Feel free to have different opinions. Vilnius on winter is gorgeous. It’s…
KGB Museum and Genocide Victims, Vilnius, Lithuania, a dark place of human torture and haunted ghosts
What ? Haunted ghosts ? Well, some of you may not believe, but our camera captured some appearances of these souls. We don’t know exactly what it is, even a museum staff couldn’t explain about that. “It’s out of our exhibition. I can’t explain. If you ask me about KGB history and what happened during…
Beli tiket dan reservasi hotel di Traveloka, dapat hadiah mobil, emas dan trip ke Jepang
Suatu hari saya rindu Jepang. Sudah sekitar 4 tahun kami tidak ke Jepang lagi. Eropa selalu menjadi incaran destinasi kami beberapa tahun belakangan ini. Iseng saya buka aplikasi traveloka. Saya memang suka begitu. Awalnya random aja cari tiket pesawat siapa tau ada tiket murah. Seringnya malah tergoda beli. Saya memang begitu, impulsif begitu melihat ada…